Blues dikenal sebagai sebuah aliran musik vokal dan instrumental yang berasal dari Amerika Serikat (AS). Musik yang mulai berkembang pesat pada abad ke-19 M itu muncul dari musik-musik spiritual dan pujian yang biasa dilantunkan komunitas kulit hitam asal Afrika di AS. Musik yang menerapkan blue note dan pola call and response (dua kalimat diucapkan/dinyanyikan oleh dua orang secara berurutan dan kalimat keduanya bisa dianggap sebagai "jawaban" bagi kalimat pertama). Banyak orang meyakini bahwa blues adalah akar dari segala jenis musik, Blues juga terbagi menjadi beberapa aliran yaitu :
Delta Blues
Blues tipe ini adalah salah satu style paling awal dari blues. delta blues lahir dari Mississipi delta. alat musik yang di pakai adalah gitar, dan harmonica. karakteristik vokal beragam dari introspektif, soulful, passionate dan berapi-api. delta blues terekam pertama kali sekitar akhir 1920an. kebanyakan recording awal delta blues hanya terdiri dari penyanyi yang nyanyi dan maen instrumen. Artis2 Delta blues style termasuk: Charley Patton, Eddie J. "Son" House, Robert Johnson, and Muddy Waters.
Chicago Blues
Chicago blues adalah bentuk blues yang di bentuk di Chicago dengan merupakan penggabungan antara gitar/harmonika delta blues dengan unsur elektrik, drum, piano, bass, dan kadang saxophone. musisi delta blues membawa musiknya dari utara ke daerah Chicago. Muddy Waters adalah salah satu musisi yang menggunakan gitar elektrik untuk memainkan delta bluesnya.
Artis Chicago blues termasuk: Muddy Waters, Willie Dixon and Howlin' Wolf.
Texas Blues
Texas blues mulai muncul di awal 1900an oleh African American yang bekerja di oilfields, ranches and lumber camps. Pada tahun 1920an, Blind Lemon Jefferson mengubah style dengan menggunakan improvisasi yang mirip jazz dan melodi pada gitar. style dari Jefferson mempengaruhi musisi2 seperti Lightnin' Hopkins and T-Bone Walker. selama masa depresi di tahun 1930an, banyak bluesman yang berpindah kota ke Galveston, Houston and Dallas. dari kota2 ini lah banyak bermunculan musisi popular seperti slide guitarist dan penyanyi gospel Blind Willie Johnson dan vokalis legenda Big Mama Thornton. Duke Records dan Peacock Records adalah perusahaan rekaman terpenting pada waktu itu.
di tahun 1960an, industri rekaman pindah ke utara, mengurangi kepentingan Texas dalam dunia blues. Texas kembali menjadi daerah penting blues di tahun 1970an ketika Texas blues rock sound terbentuk oleh ZZ Top dan the Fabulous Thunderbirds. awal inilah yang menjadi revival yang menjadikan Austin sebagai ibukota blues. salah satu orang terpenting dalam revival ini adalah Stevie Ray Vaughan.
Blues Rock.
Blues-rock adalah salah satu genre blues yang merupakan kombinasi antara blues dengan rock & roll. style ini mulai terbentuk sekitar tahun 1960an melalui band2 seperti the Rolling Stones yang bereksperimen dengan musik bluesman terdahulu seperti Elmore James, Howlin' Wolf, dan Muddy Waters.
Blues-rock dikarakteristik oleh improvisasi yang blues banget, jam yang berfokus pada pemain gitar elektrik, dan lagu2 yang mempunyai sound yang lebih riff-oriented. genre ini awalnya di mulai oleh orang2 Inggris (Alexis Korner & John Mayall). Jimi Hendrix juga mempunyai pengaruh yang luas dan awet terhadap pembentukan blues-rock melalui trionya Jimi Hendrix Experience dan Band of Gypsys.
musisi blues-rock yang paling terkenal pada pertengahan 1960an mungkin adalah Eric Clapton dengan bandnya the Yardbirds, dan Cream. selain itu ada juga Derek and The Dominos pada awal 1970an. pada akhir 1960an, Jeff Beck personil dari the Yardbirds, mengubah blues rock menjadi suatu heavy rock dengan bandnya the Jeff Beck group dengan rod stewart dalam vokal dan ronnie wood pada bass. dari tahun 1970an, blues rock amerika mulai tumbuh dengan nama2 seperti Allman brothers band, SRV, Fabulous Thunderbirds, dan ZZ Top dan artis2 sekarang seperti Kenny wayne shepher, joe bonamassa, johny lang, dll.
mungkin masih banyak lagi aliran musik blues lain yang g gw ketahui, tapi mungkin itu cukup membantu kalian semua untuk mengenal blues lebih jauh.
Delta Blues
Blues tipe ini adalah salah satu style paling awal dari blues. delta blues lahir dari Mississipi delta. alat musik yang di pakai adalah gitar, dan harmonica. karakteristik vokal beragam dari introspektif, soulful, passionate dan berapi-api. delta blues terekam pertama kali sekitar akhir 1920an. kebanyakan recording awal delta blues hanya terdiri dari penyanyi yang nyanyi dan maen instrumen. Artis2 Delta blues style termasuk: Charley Patton, Eddie J. "Son" House, Robert Johnson, and Muddy Waters.
Chicago Blues
Chicago blues adalah bentuk blues yang di bentuk di Chicago dengan merupakan penggabungan antara gitar/harmonika delta blues dengan unsur elektrik, drum, piano, bass, dan kadang saxophone. musisi delta blues membawa musiknya dari utara ke daerah Chicago. Muddy Waters adalah salah satu musisi yang menggunakan gitar elektrik untuk memainkan delta bluesnya.
Artis Chicago blues termasuk: Muddy Waters, Willie Dixon and Howlin' Wolf.
Texas Blues
Texas blues mulai muncul di awal 1900an oleh African American yang bekerja di oilfields, ranches and lumber camps. Pada tahun 1920an, Blind Lemon Jefferson mengubah style dengan menggunakan improvisasi yang mirip jazz dan melodi pada gitar. style dari Jefferson mempengaruhi musisi2 seperti Lightnin' Hopkins and T-Bone Walker. selama masa depresi di tahun 1930an, banyak bluesman yang berpindah kota ke Galveston, Houston and Dallas. dari kota2 ini lah banyak bermunculan musisi popular seperti slide guitarist dan penyanyi gospel Blind Willie Johnson dan vokalis legenda Big Mama Thornton. Duke Records dan Peacock Records adalah perusahaan rekaman terpenting pada waktu itu.
di tahun 1960an, industri rekaman pindah ke utara, mengurangi kepentingan Texas dalam dunia blues. Texas kembali menjadi daerah penting blues di tahun 1970an ketika Texas blues rock sound terbentuk oleh ZZ Top dan the Fabulous Thunderbirds. awal inilah yang menjadi revival yang menjadikan Austin sebagai ibukota blues. salah satu orang terpenting dalam revival ini adalah Stevie Ray Vaughan.
Blues Rock.
Blues-rock adalah salah satu genre blues yang merupakan kombinasi antara blues dengan rock & roll. style ini mulai terbentuk sekitar tahun 1960an melalui band2 seperti the Rolling Stones yang bereksperimen dengan musik bluesman terdahulu seperti Elmore James, Howlin' Wolf, dan Muddy Waters.
Blues-rock dikarakteristik oleh improvisasi yang blues banget, jam yang berfokus pada pemain gitar elektrik, dan lagu2 yang mempunyai sound yang lebih riff-oriented. genre ini awalnya di mulai oleh orang2 Inggris (Alexis Korner & John Mayall). Jimi Hendrix juga mempunyai pengaruh yang luas dan awet terhadap pembentukan blues-rock melalui trionya Jimi Hendrix Experience dan Band of Gypsys.
musisi blues-rock yang paling terkenal pada pertengahan 1960an mungkin adalah Eric Clapton dengan bandnya the Yardbirds, dan Cream. selain itu ada juga Derek and The Dominos pada awal 1970an. pada akhir 1960an, Jeff Beck personil dari the Yardbirds, mengubah blues rock menjadi suatu heavy rock dengan bandnya the Jeff Beck group dengan rod stewart dalam vokal dan ronnie wood pada bass. dari tahun 1970an, blues rock amerika mulai tumbuh dengan nama2 seperti Allman brothers band, SRV, Fabulous Thunderbirds, dan ZZ Top dan artis2 sekarang seperti Kenny wayne shepher, joe bonamassa, johny lang, dll.
mungkin masih banyak lagi aliran musik blues lain yang g gw ketahui, tapi mungkin itu cukup membantu kalian semua untuk mengenal blues lebih jauh.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar